-->

Cara membuat form "Email Subscriber" atau "Berlangganan Lewat Email"

- 4:20 PM
advertise here
advertise here

Nah sekarang saya akan membahas tentang tutorial lagi. . .mumpung baru kemarin aku coba. . .hehehe. . .buat sobat - sobat blogger yang ingin postingan atau artikel yang kamu buat terkirim di E-mail pengunjung kamu yang mendaftarkan diri. . .atau sering disebut Email Subscriber atau Berlangganan Lewat Email. . .bisa dilihat langkah - langkahnya. . .satu demi satu harus diperhatikan baik - baik. . .heheheh. . .mari kita mulai steps-nya :


1. Kita harus mengunjungi situs ini : http://www.feedburner.com (wajib Sob. Kalu Belum Login, harap Login dulu )
2. Lalu nanti kamu akan disuruh untuk memasukkan alamat feed blog kamu.
3. Biasanya alamat feed blog sobat seperti ini http://BLOGXXX.blogspot.com/feeds/posts/default , ganti tulisan BLOGXXX dengan nama alamat blogmu.
3. Isikan nama feed blog sobat tadi di dalam kotak yang tersedia, jika blogmu itu isinya hanya video - video maka beri tanda centang pada kotak "I am a podcaster", jika tidak ya gak usah dicentang. Kemudian klik tombol "Next"
4. Setelah itu kalau sudah ada pernyataan seperti ini "

Welcome! Let us burn a feed for you.

 tinggal klik "Next"5. Kalo berhasil nanti akan ada informasi "Congrats! your ......".
6. Dibawahnya akan ada tombol "Next" dan link "Skip directly to feed management" kali ini pilih yang link "Skip directly to feed management", sebenarnya lewat tombol "Next" juga bisa, tapi kita lewati yang lebih seru (apa salahnya. . .hehehe)
7 Kemudian nanti akan ada beberapa menu, kali ini pilih menu "Publicize"
8. Setelah itu disebelah kiri akan muncul beberapa menu. Pilih menu "Email Subscriptions".
9. Kemudian klik tombol "Activate"
10. Setelah langkah - langkah yang diatas sudah selesain nanti akan ada Script (kode - kode). kalau kamu ingin berbentuk FORM mka pilih Script yang ada di kotak "Subsciption Form Code".
11. Copy kode yang ada dalam kotak tadi, lalu klik tombol "Save" untuk mengaktifkan layanan tersebut.
12. Cara pasangnya, Login ke blogger, pilih "Rancangan --> Elemen Laman --> HTML/Java Script" lalu paste kode yang sudah kamu copy tadi.

13. Dan klik "Save"

Gimana mudah bukan. . .semoga artikel ini bermanfaat buat sobat blogger. . .Salam
Advertisement advertise here
 

Silakan CARI dengan kata kunci dan ENTER